Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Wisata kebun teh Kayu aro

   Kayu Aro adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Kerinci, Jambi, Indonesia. Berdiri pada tanggal 12 Juni 1996 berdasarkan PP N0. 47/1996. Pusat pemerintahan di Desa Tanjung Bungo. Kayu Aro terkenal sebagai daerah penghasil teh. Perkebunan teh Kayu Aro milik PTPN 6 adalah kebun teh terluas di dunia dalam satu hamparan. Teh produksi Kayu Aro diekspor keberbagai negara di dunia dan dalam negeri Sebagai salah satu pusat wisata di Kabupaten Kerinci, Kayu Aro memiliki beragam objek wisata dengan pemandangan yang luar biasa. Surga buat traveler. "Kerinci sekepal tanah surga yang dicampakkan ke bumi". Mungkin ungkapan tersebut tidaklah berlebihan, sebab daerah berhawa dingin di Jambi itu memang bak surga. View-nya menawan di dalam kawah yang berpagar bukit barisan. Komplet dengan gunungnya, Gunung Kerinci, yang tercatat sebagai gunung tertinggi di Sumatera. Menjangkau Kerinci memang cukup sulit, butuh tenaga ekstra karena perjalanan yang cukup panjang dan melelahkan. Trav

Postingan Terbaru

Kenakalan Remaja

simulasi dan komunikasi digital

iPhoneXr 128Gb